Bantuan

Selamat datang di halaman Bantuan untuk situs manajemen link program-program CWS.

Berikut adalah beberapa pertanyaan yang sering diajukan.

AKSES

Saya belum bisa mengakses linknya, apa yang harus saya lakukan?

Silakan untuk menghubungi admin Database CWS untuk meminta akses.

Saya salah satu mitra program CWS dan sudah diberikan akses oleh admin Database CWS, tetapi masih belum bisa membuka link. Apa yang harus saya lakukan?

Apabila admin Database CWS sudah memberikan akses maka Anda perlu untuk melakukan validasi akses, silakan kunjungi halaman “validasi akses“.

Sebelumnya saya sudah melakukan validasi akses, kenapa sekarang tidak bisa buka link kembali ya? Padahal sebelumnya bisa.

Validasi akses ini hanya berlaku untuk 1 hingga 2 minggu, setelah itu Anda perlu untuk melakukan validasi ulang. Jangan lupa untuk mencentang opsi “Keep me signed in” agar tidak perlu melakukan validasi ulang.

Apakah saya dapat mengakses folder One Drive lokasi lain?

Setiap user memiliki tingkat akses tertentu. User dari lokasi A tidak bisa mengakses folder lokasi B, begitu pun sebaliknya.

KURVA S

Bagaimana cara mengisi progress pekerjaan di kurva S?

Kurva S terdapat di folder masing-masing lokasi sesuai dengan program yang dipilih. Silakan untuk mengisi Kurva S secara online karena data Kurva S ini akan terhubung langsung dengan sistem di Head Office.